Harum Semerbak! Aroma Roasting di SATURDAYS Cafe, Diskon 15%

Harum Semerbak! Aroma Roasting di SATURDAYS Cafe, Diskon 15%
Yosephine
Yosephine
September 15, 2023
2 menit membaca

Sepak terjang  SATURDAYS dengan memenuhi kebutuhan konsumen Indonesia melalui produk kacamata yang hits dan kekinian ternyata tidak berhenti di situ saja.  

Hadirnya berbagai sajian nikmatnya kopi di gerai SATURDAYS Cafe menggebrak pasar bisnis kacamata di luar sana, yang menampilkan konsep lifestyle store dengan tempat kopi kawula muda. 

Nah, tenang aja! Karena Member Rey bisa merasakan sensasi spesial kopi arabika dan dessert cookies khusus member Rey, nikmati diskon 20% eksklusif di SATURDAYS Cafe

Bagaimana Cara Mendapatkan Manfaat Ini?

Untuk mendapatkan manfaat ini, segera daftar membership Rey dengan cara berikut: 

  1. Buka halaman membership Rey di sini.
  2. Pilih produk Rey mana pun dengan plan apa pun.
  3. Lanjutkan dan isi data. Pastikan kamu sudah menyiapkan KTP, juga Kartu Keluarga (Khusus plan Keluarga).
  4. Lakukan pembayaran sampai berhasil. 

Setelah terdaftar sebagai member Rey, kamu bisa menunjukkan kartu ReyCard digital kamu sebagai tanda kalau kamu adalah membership Rey.

Syarat dan Ketentuan

  1. Manfaat berlaku secara otomatis untuk semua member Rey dengan syarat dan ketentuan berikut: 
    1. Merupakan member baru maupun lama;
    2. Dapat berlaku untuk paket Individu maupun Keluarga;
    3. Dapat berlaku bagi membership tahunan maupun bulanan;
    4. Dapat berlaku bagi plan Gold, Platinum, dan Diamond;
    5. Berusia minimal 17 tahun dan mengikuti ketentuan usia masuk produk perlindungan Rey yang dipilih;
  2. Manfaat berlaku di seluruh outlet Saturdays Cafe.
  3. Manfaat berupa diskon khusus dari Saturdays sebesar 20% (dua puluh persen) untuk pembelian makanan dan minuman dengan minimum transaksi Rp100.000 (seratus ribu Rupiah) di SATURDAYS Cafe.
  4. Member wajib menunjukkan kartu ReyCard digital pada halaman ReyCard di aplikasi Rey ketika sampai di Saturdays Cafe.
  5. Manfaat ini tidak dapat digabung dengan manfaat dan/atau promo lainnya.
  6. Semua penjaminan kesehatan dibatasi oleh pengecualian produk asuransi yang ada di dalam paket membership yang kamu pilih. 
  7. Rey berhak untuk mengubah, memperpanjang/menghentikan manfaat dan/atau mengubah syarat & ketentuan atas kebijakannya sendiri setiap saat tanpa pemberitahuan sebelumnya. 
  8. Rey berhak melakukan pembatalan transaksi/penggunaan manfaat tanpa pemberitahuan sebelumnya, jika terdapat indikasi penipuan/penyalahgunaan/alasan lainnya.
  9. Dengan menjadi member Rey, kamu telah sepakat untuk tunduk pada Syarat & Ketentuan Layanan & Pemberitahuan Privasi dari Rey.
Yosephine
Yosephine

Yos adalah penulis artikel SEO dengan pengalaman menulis lebih dari tiga tahun. Dia menguasai berbagai topik, termasuk gaya hidup, kesehatan, personal finance, dan asuransi. Selain daripada penulisan artikel SEO, Yos juga mempunyai pengalaman menulis dalam copywriting dan UX writing.

Kembali
Rekomendasi Artikel
September 7, 2023
Gemerlap Hemat 15% , Bisa Ditemani Langit Malam dari Skye

Suka dengan city light? Atau sekadar menikmati sore hari dari ketinggian?  Jangan lupa datang ke...

Dwi Julianti Dwi Julianti
2 menit membaca
September 7, 2023
Asik Hematnya! Makan dengan Nuansa Sporty di Pizza E Birra

Pizza menjadi sajian kuliner yang banyak digemari. Hidangan sejenis roti bundar dan pipih yang dipanggang...

Dwi Julianti Dwi Julianti
3 menit membaca
September 7, 2023
Seruput Manis Pahitnya Kopi di Djournal Coffee Lebih Hemat

Siapa yang suka menikmati secangkir kopi kekinian yang enak? Rasanya memang memanjakan lidah dengan berbagai...

Dwi Julianti Dwi Julianti
2 menit membaca